Cara Mudah dan Simpel Membuat Sitemap Blogger SEO Friendly

Cara Mudah dan Simpel Membuat Sitemap Blogger SEO Friendly - Pembahasan pada artikel kali ini  yaitu membahas mengenai Sitemap. Apa itu sitemap...? Sitemap adalah biasa kita sebut dengan daftar isi, dimana daftar isi sangatlah penting dalam membangun sebuah blog, dikarenakan sitemap bisa mempermudah dalam pencarian artikel terbaru dari yang kita buat dan daftar artikel di blog kita menjadi tersusun rapih, pengunjung lebih suka apabila artikel didalam blog tersusun dengan rapih/baik. Sesudah kita pahami arti dari sitemap itu sendiri, berikut ini cara ataupun langkah-langkah dalam membuat sitemap. Simak baik-baik ya sahabat Blogger.


 Langkah-langkah Membuat sitemap :
  1. Anda Login terlebih dahulu ke Blogger.com
  2. Sesudah masuk ke Blog, maka pilih Laman
  3. Buatlah Laman Baru

4. Beri nama laman dengan Sitemap
5. Pilih kode penulisan HTML bukan Compose

6. Masukanlah Kode Script dibawah ini pada laman yang anda buat tadi ya sob !!


<div dir="ltr" style="text-align: left;" trbidi="on"> <script src="https://cdn.rawgit.com/D-dig/js/gh-pages/sitemap1.js"> </script> <script src="https://kurakurabloger.blogspot.co.id/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"> </script></div>
7.Gantilah Gantilah Link bewarna biru https://kurakurabloger.blogspot.co.id dengan link blog anda ya sob.

8.Setelah kode sudah benar maka tinggal klik "Publikasikan" Begitu mudahkan membuat Sitemap Blogger yang SEO Friendlykan, semoga dapat membantu sahabat blogger yang sedang ingin membuat Sitemap. Terima kasih. Apabila anda tidak mau menampilkan komentar pada laman Sitemap, tinggal klik pilihan yang berbentuk gerigi pada bagian kanan laman. Pada Komen Pembaca pilihlah / ceklis  Jangan Bolehkan, Sembunyikan yang ada klik selesai. Terima kasih.


Share:

SERING DIBACA

Labels